Belum ada lokasi untuk buku ini
Belum ada lokasi untuk buku ini
Pemicu
kanker rahim adalah pola hidup yang tidak sehat, baik bersumber dari makanan
atau minuman yang mengandung bahan kimia berbahaya. Polusi lingkungan pun
pemicu kanker. Kini, kanker merupakan jenis penyakit yang menjadi momok bagi
masyarakat. Buku ini mengulas seputar tanaman obat yang bisa digunakan untuk
menghalau kanker seperti dandang gendis, brotowalo, sambiloto, dan paku
tunjuk langit. Simak duduk perkara deretan herbal tersebut dalam menumpas
kanker pada buku ini. |